Beranda Blog Pasal 19 UUD 1945 Blog Pasal 19 UUD 1945 Oleh Titus Sutio Fanpula - 22 Agustus 2014 822 0 Facebook Twitter Pinterest WhatsApp Pasal 19 (1) Anggota Dewan Perwakilan Rakyat dipilih melalui pemilihan umum. **) (2) Susunan Dewan Perwakilan Rakyat diatur dengan undang-undang. **) (3) Dewan Perwakilan Rakyat bersidang sedikitnya sekali dalam setahun. **)